
Tujuan dari kegiatn ini adalah untuk memecahkan
permasalahan dan isu – isu kerukunan umat Bergama, mejelang perayaan Natal
2017. Di samping juga untuk menampung aspirasi dan informasi dari masyarakat
perihal kerukunan umat beragama.
Wakil walikota Batam mengucapkan terima kasih kepada
pemuka agama di Kota Batam yang telah menjaga Batam rukun dan kondusif dan memberi
contoh yang baik. Jika Batam ini rukun
dan kondusif maka ekonomi dan investasi di Kota Batam akan kembali membaik.
Kegiatan ini sangat positif dan dapat menciptakan
suasana kota Batam yang kondusif. Di masa depan diharapkan dapat di laksanakan
setiap tahun dan ditingkatkan intensitasnya. (ep2017)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar